Thursday, August 07, 2008

Taman Nasional Danau Sentarum, Kalimantan Barat




seharusnya gue kerja, tapi pemandangan danau seluas 132.000 ha ini menggoda iman. jadi langsung heboh sendirian di perahu kecil untuk motret air dan langit yang seakan tiada habisnya....

gue jatuh cinta sama kesunyiannya
gue jatuh cinta sama keasliannya...
rasanya mau berlama-lama di sana.....
mmmmm..........

sayang tujuan gue diutus kesini adalah untuk kerja.. hiks.....

6 comments:

Gama Satria said...

katanya disana ada hilton atau semacam resor taraf internasional gitu ya?

detta aryani said...

wah, iya yah? mungkin seh, ndak tahu juga karena pas gue ke sana gue tidur di rumah kapal milik penduduk di tengah danau sentarum.
resor2 begitu biasanya kan hanya ketahui segelintir orang saja (maksudnya bukan pengetahuan umum), bukan? kaya resor yang ada di jateng yang katanya keren banget dan punya akses langsung ke borobudur naik gajah (?)...

serny olive said...

foto yang asli blom touch up yang mana? (lebih suka yang original)

detta aryani said...

wah... :( karena kalimantan lagi mendung banget.. langit ndak begitu bersahabat, tapi danau2.jpg itu asli lho.... mainin bukaan dan kecepatan doang.... (eh itu ndak asli yah?) hehehe....

imelmow imelmow said...

entah kenapa i always love cloud & sky....(mungkin krn di jkt udah ga ada yg beginian kali ya?) love it detta.....

detta aryani said...

pernah ada yang nanya kenapa gue suka banget sama langit... jawaban gue sederhana.... "karena katanya itu tempat yang dekat sama Tuhan" hahha... i know, coming from me that answer sound so freaking absurd... :) but that's how i feel